Kurama Baru Naruto Akan Melawan Kawaki Di Masa Depan



Kurama Baru Naruto Akan Melawan Kawaki Di Masa Depan

Pada Kesempatan Kali ini kita akan membahas mengenai Nasib Kurama Naruto Di Masa Depan

Momoshiki melihat kalau kekuatan Naruto tidak akan diwariskan ke Boruto.
Dan Yang Menjadi Pertanyaan Adalah Bagaimana Nasib Kurama,

Di Boruto episode 64, Momoshiki yang terpojok menggunakan Byakugan untuk melihat gambaran masa depan Boruto.

Ia Berkata ke Naruto, “Sayang sekali, Rubah. Kamu memiliki kekuatan yang luar biasa besar, namun tidak memiliki metode untuk mewariskannya ke generasi berikutnya.”

Momoshiki tidak menjelaskan lebih lanjut apa masa depan yang disaksikannya, karena kemudian dia menyerap Kinshiki dan melanjutkan pertempuran.

Meski begitu, Momoshiki kemudian memberi ramalan tambahan ke Boruto, bahwa setelah membunuh seorang dewa Boruto tidak lagi bisa menjadi manusia biasa.

Momoshiki Mengatakan Bahwa Mata biru Boruto juga akan berujung merengut semua yang ia sayangi.

Pada Episode 1 Kita Melihat Bagaimana Kawaki Berhasil Berhadapan Dengan Boruto dengan Indikasi Bahwa Dia telah Mengalahkan Naruto

Belum jelas mengenai hal itu tapi kemungkinan besar Kawaki atau Kara telah berhasil Mengatasi Naruto

Mengatasi Di sini bukan berarti Membunuh atau mengalahkan, namun lebih condong ke Menyandra atau Mengurung

Berdasarkan hal itu maka kemungkinan besar Kurama Masih Bersama Naruto hingga Arc Kawaki dan Kara

Sepertinya sejak awal Momoshiki sudah melihat kemungkinan Naruto akan di kalahkan atau dilumpuhkan di masa depan.

Lalu hingga Naruto takluk ini, Kurama terus berada bersama dia. Karenanya Momoshiki mengomentari Naruto tidak bisa mewariskan kekuatannya.

Dia kemudian lanjut menyerap Kinshiki untuk mencoba memastikan dialah yang menyebabkan kematian Naruto.

Nasib Kurama setelah Kekalahan Naruto adalah sang Ekor Sembilan tidak akan ke mana-mana. Dia tidak akan diwariskan ke Boruto, Himawari, maupun shinobi lain.

Lalu saat Naruto takluk oleh Kawaki, entah dibunuh entah disegel ke dimensi lain, Kurama pun ikut bersamanya.

Sehingga pada akhirnya Kurama Tidak bisa digunakan untuk membantu melawan Kawaki dan ter segel bersama Naruto

Yang jelas, Boruto episode 1 memang menunjukkan kalau hingga remaja pun Boruto Uzumaki bukanlah Jinchuriki.

Saat melawan Kawaki, dia hanya menggunakan dua kekuatan yang unik yaitu kekuatan mata Jougan dan segel Karma.

Seperti yang sudah ditekadkan Boruto, jalan ninjanya memang akan berbeda dengan jalan ninja ayahnya.

Sehingga Kekuatannya pun tampaknya akan berbeda, dan tidak akan melibatkan Kurama.

Bagaimana menurut Sobat Nanadaime? Tinggalkan Pendapat sobat Di kolom Komentar dan jangan Lupa LIke Comment Share

Comments